Pengertian bitcoin


"Pengertian bitcoin", pasti banyak yang bingung apa itu bitcoin atau malah baru pertama kali mendengarnya. Hal ini tidaklah aneh, karena tidak semua orang bersentuhan dengan bitcoin.
"Bitcoin" adalah mata uang virtual yang biasanya digunakan dalam transaksi online, mata uang ini tidak terpengaruh oleh bank sentral.
Bitcoin biasa digunakan oleh para VIP, kenapa? karena nilai tukar bitcoin ini sangat besar. Tetapi banyak juga kaum pencari receh yang menggunakan bitcoin dengan tujuan mendapatkan uang dari internet seperti melalu clixsense.
Berapa nilai tukar bitcoin? Nilai tukar bitcoin berubah-ubah, untuk saat ini nilai tukar bitcoin mencapai 1btc=Rp40.000.000.
Bagaimana cara mendaftar bitcoin? kunjungi link berikut ini >>KLIK<<.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Welcome to my blog